
- MotoGP 2018 masih menyisakan enam seri balap, namun persiapan untuk menjalani musim depan sudah dimulai. Dorna Sports selaku promotor balap MotoGP, bersama Asosiasi Tim Balap Internasional (IRTA) telah merilis jadwal rangkaian uji coba pascamusim, pramusim, pascabalap dan tengah musim.
Tak hanya merilis jadwal uji coba MotoGP, Moto2 dan Moto3, Dorna Sports dan IRTA juga merilis jadwal uji coba kelas balap terbaru Grand Prix, MotoE. Kelas balap elektrik ini akan menjalani debutnya tahun depan dan akan menggelar tiga kali uji coba, sebelum digulirkan sebanyak lima seri tahun depan.
Advertisement
Berikut jadwal uji coba MotoGP, Moto2, Moto3 dan MotoE 2018-2019.
MotoGP
Pascamusim (2018)
- 20-21 November 2018: Valencia, Spanyol
- 28-29 November 2018: Jerez, Spanyol
Pramusim (2019)
- 1-3 Februari 2019: Sepang, Malaysia
- 6-8 Februari 2019: Sepang, Malaysia
- 23-25 Februari 2019: Losail, Qatar
Pascabalap (2019)
- 6 Mei 2019: Jerez, Spanyol
- 17 Juni 2019: Catalunya, Spanyol
- 5 Agustus 2019: Brno, Ceko
Tengah Musim (2019)
- 28-29 Agustus 2019: Misano, San Marino/Kymi Ring, Finlandia
Moto2
Pascamusim (2018)
- 23-25 November 2018: Jerez, Spanyol
Pramusim (2019)
- 20-22 Februari 2019: Jerez, Spanyol
- 1-3 Maret 2019: Losail, Qatar
Pascabalap (2019)
- 7 Mei 2019: Jerez, Spanyol
- 18 Juni 2019: Catalunya, Spanyol
- 12 Agustus 2019: Red Bull Ring, Austria
Moto3
Pramusim (2019)
- 20-22 Februari 2019: Jerez, Spanyol
- 1-3 Maret 2019: Losail, Qatar
Pascabalap (2019)
- 7 Mei 2019: Jerez, Spanyol
- 18 Juni 2019: Catalunya, Spanyol
- 12 Agustus 2019: Red Bull Ring, Austria
MotoE
Pascamusim (2018)
- 23-25 November 2018: Jerez, Spanyol
Pramusim (2019)
- 13-15 Maret 2019: Jerez, Spanyol
- 23-25 April 2019: Sirkuit belum ditentukan
Advertisement
LATEST UPDATE
-
Tim Nasional 20 Maret 2025 08:37
-
Otomotif 20 Maret 2025 08:37
-
Otomotif 20 Maret 2025 08:37
-
Otomotif 20 Maret 2025 08:37
-
Bulu Tangkis 20 Maret 2025 08:35
-
Bulu Tangkis 20 Maret 2025 08:35
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...