Hasil Pemanasan Moto2 Mandalika: Celestino Vietti Terdepan

Hasil Pemanasan Moto2 Mandalika: Celestino Vietti Terdepan
Pembalap Mooney VR46 Racing Team, Celestino Vietti (c) VR46 Racing Team

Bola.net - Pembalap Mooney VR46 Racing Team, Celestino Vietti, sukses mencatatkan waktu tercepat dalam sesi pemanasan (WUP) Moto2 Indonesia di Sirkuit Mandalika, Lombok, pada Minggu (20/3/2022).

Pembalap asal Italia ini diikuti oleh pembalap Elf Marc VDS Racing, Sam Lowes, di posisi kedua dan pembalap GASGAS Aspar Team, Jake Dixon, di posisi ketiga.

Sementara itu posisi keempat dan kelima masing-masing ditempati oleh pembalap Red Bull KTM Ajo, Pedro Acosta, dan pembalap Idemitsu Honda Team Asia.

Berikut hasil pemanasan Moto2 Indonesia 2022 di Mandalika.

1 dari 1 halaman

Hasil Pemanasan

  1. Celestino Vietti - Mooney VR46 Racing Team
  2. Sam Lowes - Elf Marc VDS Racing
  3. Jake Dixon - GASGAS Aspar Team
  4. Pedro Acosta - Red Bull KTM Ajo
  5. Somkiat Chantra - Idemitsu Honda Team Asia
  6. Aron Canet - Flexbox HP40
  7. Ai Ogura - Idemitsu Honda Team Asia
  8. Augusto Fernandez - Red Bull KTM Ajo
  9. Tony Arbolino - Elf Marc VDS Racing
  10. Simone Corsi - MV Agusta Forward Racing
  11. Jorge Navarro - Flexbox HP40
  12. Fermin Aldeguer - Speed Up Racing
  13. Bo Bendsneyder - Pertamina Mandalika SAG Team
  14. Marcel Schrotter - Liqui Moly Intact GP
  15. Albert Arenas - GASGAS Aspar Team
  16. Cameron Beaubier - American Racing
  17. Filip Salac - Gresini Racing
  18. Zonta van den Goorbergh - RW Racing GP
  19. Jeremy Alcoba - Liqui Moly Intact GP
  20. Gabriel Rodrigo - Pertamina Mandalika SAG Team
  21. Marcos Ramirez - MV Agusta Forward Racing
  22. Manuel Gonzalez - Yamaha VR46 Master Camp Team
  23. Alessandro Zaccone - Gresini Racing
  24. Joe Roberts - Italtrans Racing
  25. Lorenzo dalla Porta - Italtrans Racing
  26. Romano Fenati - Speed Up Racing
  27. Niccolo Antonelli - Mooney VR46 Racing Team
  28. Keminth Kubo - Yamaha VR46 Master Camp Team
  29. Sean Dylan Kelly - American Racing