Hasil Pemanasan Moto2 Inggris: Remy Gardner Ungguli Marco Bezzecchi

Hasil Pemanasan Moto2 Inggris: Remy Gardner Ungguli Marco Bezzecchi
Pembalap Red Bull KTM Ajo, Remy Gardner (c) KTM Ajo/Ajo.fi

Bola.net - Pembalap Red Bull KTM Ajo, Remy Gardner, sukses merebut pole usai mencatat waktu tercepat dalam sesi pemanasan (WUP) Moto2 Inggris di Sirkuit Silverstone pada Minggu (29/8/2021).

Pembalap Australia ini diikuti oleh pembalap Sky Racing VR46, Marco Bezzecchi, di posisi kedua, dan pembalap Elf Marc VDS Racing, Augusto Fernandez, di posisi ketiga.

Sementara itu posisi keempat dan kelima masing-masing ditempati oleh pembalap Speed Up Racing, Jorge Navarro, dan pembalap Red Bull KTM Ajo lainnya, Raul Fernandez.

Berikut hasil WUP Moto2 Inggris 2021 di Silverstone.

1 dari 1 halaman

Hasil Pemanasan

  1. Remy GARDNER - Red Bull KTM Ajo
  2. Marco BEZZECCHI - SKY Racing Team VR46
  3. Augusto FERNANDEZ - Elf Marc VDS Racing Team
  4. Jorge NAVARRO - Speed Up Racing
  5. Raul FERNANDEZ - Red Bull KTM Ajo
  6. Sam LOWES - Elf Marc VDS Racing Team
  7. Aron CANET - Aspar Team Moto2
  8. Fermin ALDEGUER - Speed Up Racing
  9. Fabio DI GIANNANTONIO - Federal Oil Gresini Moto2
  10. Xavi VIERGE - Petronas Sprinta Racing
  11. Joe ROBERTS - Italtrans Racing Team
  12. Somkiat CHANTRA - IDEMITSU Honda Team Asia
  13. Nicolò BULEGA - Federal Oil Gresini Moto2
  14. Tony ARBOLINO - Liqui Moly Intact GP
  15. Marcel SCHROTTER - Liqui Moly Intact GP
  16. Stefano MANZI - Flexbox HP40
  17. Thomas LUTHI - Pertamina Mandalika SAG Team
  18. Albert ARENAS - Aspar Team Moto2
  19. Ai OGURA - IDEMITSU Honda Team Asia
  20. Cameron BEAUBIER - American Racing
  21. Hector GARZO - Flexbox HP40
  22. Marcos RAMIREZ - American Racing

Sumber: MotoGP