
Bola.net - Pembalap Oracle Red Bull Racing, Max Verstappen, berhasil mencatatkan waktu tercepat dan merebut pole dalam sesi kualifikasi Formula 1 GP Belgia di Sirkuit Spa-Francorchamps pada Sabtu (27/8/2022).
Pembalap asal Belanda berdarah Belgia ini diikuti oleh pembalap Scuderia Ferrari, Carlos Sainz jr, di posisi kedua dan pembalap Oracle Red Bull Racing lainnya, Sergio Perez, di posisi ketiga.
Sementara itu posisi keempat dan kelima masing-masing ditempati oleh pembalap Scuderia Ferrari, Charles Leclerc, dan pembalap BWT Alpine F1 Team, Esteban Ocon.
Advertisement
Penyebab Harus Start dari Posisi 15
Meski menyabet pole, Verstappen dipastikan akan start dari posisi 15 akibat penalti mesin. Dengan begitu, Sainz jr akan menjadi pembalap yang start dari posisi terdepan.
Verstappen merupakan salah satu dari enam pembalap yang dihukum start terbuncit. Lainnya adalah Leclerc, Ocon, Lando Norris, Valtteri Bottas, dan Mick Schumacher.
Tereliminasi di Q1: Sebastian Vettel, Nicholas Latifi, Kevin Magnussen, Yuki Tsunoda, dan Valtteri Bottas
Tereliminasi di Q2: Daniel Ricciardo, Pierre Gasly, Zhou Guanyu, Lance Stroll, dan Mick Schumacher.
Berikut hasil kualifikasi F1 GP Belgia 2022 di Sirkuit Spa-Francorchamps.
Hasil Kualifikasi
- Max Verstappen - Oracle Red Bull Racing
- Carlos Sainz jr - Scuderia Ferrari
- Sergio Perez - Oracle Red Bull Racing
- Charles Leclerc - Scuderia Ferrari
- Esteban Ocon - BWT Alpine F1 Team
- Fernando Alonso - BWT Alpine F1 Team
- Lewis Hamilton - Mercedes AMG Petronas
- George Russell - Mercedes AMG Petronas
- Alexander Albon - Williams Racing
- Lando Norris - McLaren F1 Team
- Daniel Ricciardo - McLaren F1 Team
- Pierre Gasly - Scuderia AlphaTauri
- Zhou Guanyu - Alfa Romeo Racing Orlen
- Lance Stroll - Aston Martin Aramco Cognizant
- Mick Schumacher - Haas F1 Team
- Sebastian Vettel - Aston Martin Aramco Cognizant
- Nicholas Latifi - Williams Racing
- Kevin Magnussen - Haas F1 Team
- Yuki Tsunoda - Scuderia AlphaTauri
- Valtteri Bottas - Alfa Romeo Racing Orlen
Berikut klasemen sementara Formula 1 2022 usai Seri Hungaria.
Klasemen Sementara Formula 1 2022
- Max Verstappen - Red Bull Racing RBPT - 258
- Charles Leclerc - Ferrari - 178
- Sergio Perez - Red Bull Racing RBPT - 173
- George Russell - Mercedes - 158
- Carlos Sainz - Ferrari - 156
- Lewis Hamilton - Mercedes - 146
- Lando Norris - McLaren Mercedes - 76
- Esteban Ocon - Alpine Renault - 58
- Valtteri Bottas - Alfa Romeo Ferrari - 46
- Fernando Alonso - Alpine Renault - 41
- Kevin Magnussen - Haas Ferrari - 22
- Daniel Ricciardo - McLaren Mercedes - 19
- Pierre Gasly - AlphaTauri RBPT - 16
- Sebastian Vettel - Aston Martin Aramco Mercedes - 16
- Mick Schumacher - Haas Ferrari - 12
- Yuki Tsunoda - AlphaTauri RBPT - 11
- Zhou Guanyu - Alfa Romeo Ferrari - 5
- Lance Stroll - Aston Martin Aramco Mercedes - 4
- Alexander Albon - Williams Mercedes - 3
- Nicholas Latifi - Williams Mercedes - 0
- Nico Hulkenberg - Aston Martin Aramco Mercedes - 0
Baca juga:
- Hasil FP3 Formula 1 Belgia: Bendera Merah, Sergio Perez Tercepat
- Link Live Streaming Formula 1 GP Belgia di Sirkuit Spa-Francorchamps, 26-28 Agustus 2022
- Jadwal Siaran Langsung Formula 1 GP Belgia di Vidio, 26-28 Agustus 2022
- Jadwal Lengkap Formula 1 GP Belgia di Sirkuit Spa-Francorchamps, 26-28 Agustus 2022
- Enea Bastianini ke Ducati Lenovo Team, Inilah Daftar Pembalap MotoGP 2023
Advertisement
Berita Terkait
-
Otomotif 26 Agustus 2022 23:06
Hasil FP2 Formula 1 Belgia: Hujan Lagi, Max Verstappen Memimpin
-
Otomotif 26 Agustus 2022 20:10
Hasil FP1 Formula 1 Belgia: Sesi Sempat Dihentikan, Carlos Sainz jr Tercepat
-
Otomotif 26 Agustus 2022 15:35
Audi Resmi Masuk Formula 1 Mulai 2026, Sambut Era Bahan Bakar Ramah Lingkungan
-
Otomotif 25 Agustus 2022 12:20
Daniel Ricciardo dan McLaren Pisah di Formula 1 2023, Lebih Awal dari Durasi Kontrak
LATEST UPDATE
-
Tim Nasional 20 Maret 2025 09:45
-
Tim Nasional 20 Maret 2025 09:32
-
Tim Nasional 20 Maret 2025 09:26
-
Tim Nasional 20 Maret 2025 09:15
-
Amerika Latin 20 Maret 2025 09:11
-
Tim Nasional 20 Maret 2025 09:10
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...