
Bola.net - Federasi Balap Motor Internasional (FIM) pada hari Rabu (20/11) merilis daftar sementara dari peserta MotoGP 2014. Tercatat sebanyak 24 pebalap akan turun musim depan.
Total ada 13 tim yang ikut andil dan terdapat tiga debutan yang namanya tercantum dalam daftar tersebut, yakni Pol Espargaro, Scott Redding dan Mike di Meglio.
Selain itu, terdapat 11 pebalap berstatus pabrikan dan sisanya akan berstatus sebagai pebalap kategori 'Open'. Pebalap pabrikan akan mendapat 20 liter bahan bakar dan jatah lima mesin, sementara pebalap 'Open' mendapat 24 liter bahan bakar dan jatah 12 mesin.
Berikut nama-nama pebalap MotoGP 2014. (mgp/kny)
Total ada 13 tim yang ikut andil dan terdapat tiga debutan yang namanya tercantum dalam daftar tersebut, yakni Pol Espargaro, Scott Redding dan Mike di Meglio.
Selain itu, terdapat 11 pebalap berstatus pabrikan dan sisanya akan berstatus sebagai pebalap kategori 'Open'. Pebalap pabrikan akan mendapat 20 liter bahan bakar dan jatah lima mesin, sementara pebalap 'Open' mendapat 24 liter bahan bakar dan jatah 12 mesin.
Berikut nama-nama pebalap MotoGP 2014. (mgp/kny)
1 dari 13 halaman
Repsol Honda
Motor: RC213V
93) Marc Marquez
Motor: RC213V
2 dari 13 halaman
Yamaha Factory Racing
Motor: YZR-M1
99) Jorge Lorenzo
Motor: YZR-M1
3 dari 13 halaman
Ducati
Motor: Desmosedici GP14
35) Cal Crutchlow
Motor: Desmosedici GP14
4 dari 13 halaman
Monster Yamaha Tech 3
Motor: YZR-M1
44) Pol Espargaro (debutan)
Motor: YZR-M1
5 dari 13 halaman
LCR Honda
Motor: RC213V
6 dari 13 halaman
Go & Fun Honda Gresini
Motor: RC213V
45) Scott Redding (debutan)
Motor: RCV1000R (Open)
7 dari 13 halaman
Pramac Ducati
Motor: Desmosedici GP14
68) Yonny Hernandez
Motor: Desmosedici (Open)
8 dari 13 halaman
Power Electronics Aspar Honda
Motor: RCV1000R (Open)
69) Nicky Hayden
Motor: RCV1000R (Open)
9 dari 13 halaman
NGM Mobile Forward Racing Yamaha
Motor: FTR YZR-M1 (Open)
41 Aleix Espargaro
Motor: FTR YZR-M1 (Open)
10 dari 13 halaman
Avintia Blusens
Motor: Belum ditentukan (Open)
63) Mike di Meglio (debutan)
Motor: Belum ditentukan (Open)
11 dari 13 halaman
IodaRacing Project
Motor: Belum ditentukan (Open)
59) Niccolo Canepa
Motor: Belum ditentukan (Open)
12 dari 13 halaman
Cardion AB Motoracing Honda
Motor: RCV1000R (Open)
13 dari 13 halaman
Paul Bird Motorsport
Motor: Aprilia CRT (Open)
*) pebalap kedua belum ditentukan
Motor: Aprilia CRT (Open)
Advertisement
LATEST UPDATE
-
Otomotif 21 Maret 2025 17:32
-
Bola Indonesia 21 Maret 2025 16:47
-
Tim Nasional 21 Maret 2025 16:39
-
Liga Inggris 21 Maret 2025 16:30
-
Otomotif 21 Maret 2025 16:27
-
Tim Nasional 21 Maret 2025 16:23
MOST VIEWED
- Lempar Pujian Selangit Usai MotoGP Argentina, Gigi Dall'Igna Sebut Marc Marquez Pembalap Cerdas
- Alex Marquez Tersinggung Dituduh Selalu Ngalah ke Marc Marquez, Merasa Tak Dihormati Sebagai Pembalap
- Eks Bos Petronas Yamaha Sebut MotoGP Berubah dari 'Ducati Cup' Jadi 'Marquez Championship'
- Link Live Streaming Formula 1 2025, Jangan Lupa Dukung Pembalap Jagoanmu!
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...