
Pada hari Senin (18/4), Yamaha secara resmi mengumumkan bakal berpisah dengan Lorenzo akhir musim nanti, disusul oleh pengumuman Ducati yang resmi akan menaunginya tahun depan. Kepada Sky Sport24 HD, Ciabatti mengaku Ducati sejatinya telah merayu Lorenzo sejak lama.
"Saya bisa katakan tak terlalu sulit meyakinkan Jorge. Saya bisa katakan bahwa negosiasi kami memang rumit, tapi toh kami bisa meraih kesepakatan dalam waktu singkat. Motor kami sudah kompetitif jika melupakan kejadian di Argentina dan Austin. Hal ini membuat kesepakatan cepat diraih," ujarnya.
Tahun depan, Lorenzo pun akan menjadi pebalap Ducati ke-10 yang pernah membela Ducati sejak Casey Stoner meraih gelar dunia 2007, yakni setelah Loris Capirossi, Marco Melandri, Nicky Hayden, Mika Kallio, Michele Pirro, Valentino Rossi, Cal Crutchlow, Andrea Dovizioso dan Andrea Iannone.
"Kami sudah memulai proyek ini sejak beberapa tahun lalu, dan kami punya misi bahwa bila motor kami kembali kompetitif serta sejajar dengan Honda dan Yamaha, maka kami akan mencoba membawa salah satu dari pebalap top ke Borgo Panigale demi gelar yang terakhir kami raih pada 2007 silam," tutup Ciabatti. [initial]
Advertisement
LATEST UPDATE
-
Liga Inggris 21 Maret 2025 10:42
-
Liga Spanyol 21 Maret 2025 10:30
-
Piala Eropa 21 Maret 2025 10:22
-
Tim Nasional 21 Maret 2025 10:22
-
Tim Nasional 21 Maret 2025 10:19
-
Tim Nasional 21 Maret 2025 10:13
MOST VIEWED
- Lempar Pujian Selangit Usai MotoGP Argentina, Gigi Dall'Igna Sebut Marc Marquez Pembalap Cerdas
- Alex Marquez Tersinggung Dituduh Selalu Ngalah ke Marc Marquez, Merasa Tak Dihormati Sebagai Pembalap
- Eks Bos Petronas Yamaha Sebut MotoGP Berubah dari 'Ducati Cup' Jadi 'Marquez Championship'
- Link Live Streaming Formula 1 2025, Jangan Lupa Dukung Pembalap Jagoanmu!
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...