
Meski hasil balapnya dan sang tandem, Maverick Vinales belum sebaik para pabrikan Yamaha dan Honda, Espargaro mengaku bahwa handling GSX-RR kini sudah jauh lebih baik bila dibandingkan dengan performanya di Qatar pada Maret lalu.
"Peningkatan Suzuki sangat besar. Traksi juga sudah lebih baik. Saya kesulitan menikung di Sachsenring, tapi akselerasi, traksi dan respon gas sudah sangat baik. Di area ini, saya bisa bersaing dengan Marc Marquez di sesi latihan," ujar Espargaro kepada Speedweek.
Meski begitu, juara dunia kategori CRT 2012-2013 dan Open 2014 ini meyakini bahwa GSX-RR masih punya beberapa titik lemah, yang membuat ia dan Vinales belum bisa konsisten menempel posisi tiga besar.
"Suzuki masih bermasalah di tikungan sempit dan lambat. Sangat sulit menikung, tak ada rasa percaya diri untuk ban depan. Tapi secara keseluruhan, mesin mereka sudah jauh lebih baik," pungkas pebalap Spanyol berusia 26 tahun ini. [initial]
Advertisement
LATEST UPDATE
-
Amerika Latin 21 Maret 2025 05:30
-
Liga Spanyol 21 Maret 2025 05:24
-
Piala Eropa 21 Maret 2025 05:12
-
Bolatainment 21 Maret 2025 05:05
-
Piala Eropa 21 Maret 2025 05:03
-
Piala Eropa 21 Maret 2025 04:55
MOST VIEWED
- Lempar Pujian Selangit Usai MotoGP Argentina, Gigi Dall'Igna Sebut Marc Marquez Pembalap Cerdas
- Alex Marquez Tersinggung Dituduh Selalu Ngalah ke Marc Marquez, Merasa Tak Dihormati Sebagai Pembalap
- Eks Bos Petronas Yamaha Sebut MotoGP Berubah dari 'Ducati Cup' Jadi 'Marquez Championship'
- Link Live Streaming Formula 1 2025, Jangan Lupa Dukung Pembalap Jagoanmu!
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...