
Usai Eugene Laverty memutuskan kembali ke WorldSBK dengan Milwaukee Racing dan Aprilia Racing akhir musim nanti, Yonny Hernandez terkesan sangat kuat akan bertahan di tim asal Valencia, Spanyol tersebut. Meski begitu, rumor yang beredar di Aragon akhir pekan lalu justru menyebutkan bahwa posisi rider Kolombia itu terancam.
"Kami tengah melakukan diskusi bersama Yonny dan satu opsi pebalap lainnya. Saya rasa dalam pekan depan kami akan mengumumkan siapa yang akan jadi rider kedua kami," ujar Borsoi yang juga mantan pebalap Grand Prix. Dengan begitu, masih ada satu kursi kosong yang membuat peserta MotoGP 2017 belum lengkap.
Karel Abraham (c) Milwaukee
Ketika ditanya siapa nama kandidat lainnya, Borsoi menolak menjawab. Meski begitu, Karel Abraham dikabarkan tengah menjalani negosiasi dengan mereka. Abraham turun di MotoGP 2011-2015, sebelum hijrah ke WorldSBK tahun ini bersama Milwaukee Racing di atas motor BMW.
"Tentu kami butuh hasil yang lebih baik, dan Yonny punya potensi yang sama seperti Eugene. Eugene menjalani musim yang baik, jadi saat ini target untuk Yonny lebih tinggi. Ia memang tak terlalu jauh tertinggal, tapi setidaknya ia harus meraih hasil yang sama dengan Eugene," tutup Borsoi. [initial]
Advertisement
LATEST UPDATE
-
Tim Nasional 21 Maret 2025 08:25
-
Tim Nasional 21 Maret 2025 08:01
-
Tim Nasional 21 Maret 2025 07:40
-
Tim Nasional 21 Maret 2025 07:38
-
Tim Nasional 21 Maret 2025 07:35
-
Piala Dunia 21 Maret 2025 07:32
MOST VIEWED
- Lempar Pujian Selangit Usai MotoGP Argentina, Gigi Dall'Igna Sebut Marc Marquez Pembalap Cerdas
- Alex Marquez Tersinggung Dituduh Selalu Ngalah ke Marc Marquez, Merasa Tak Dihormati Sebagai Pembalap
- Eks Bos Petronas Yamaha Sebut MotoGP Berubah dari 'Ducati Cup' Jadi 'Marquez Championship'
- Link Live Streaming Formula 1 2025, Jangan Lupa Dukung Pembalap Jagoanmu!
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...