
Bola.net - Gagal memenangi Formula 1 GP India hari Minggu (28/10), Fernando Alonso menyatakan dirinya tidak akan menyerah untuk menyingkirkan Sebastian Vettel dari puncak klasemen pebalap. Dengan tiga seri tersisa, pebalap Ferrari itu ingin meraih gelar dunianya yang ketiga.
"Tidak," jawab Alonso ketika ditanya apakah ia akan membiarkan Vettel melenggang bebas di sisa musim. "Jelas tak mudah melawan Red Bull, namun kami tidak akan menyerah. Kami cukup puas atas hasil kami hari ini."
"Kami ingin bersenang-senang dan menikmati balapan hingga seri Brazil (seri terakhir). Kami memang kembali kehilangan poin namun balapan kali ini berjalan sesuai rencana. Saya yakin kami akan meraih hasil lebih baik di seri-seri berikutnya," pungkas Alonso.
Jika salah satu dari Alonso atau Vettel menjadi juara dunia musim ini, mereka akan menyamai catatan Ayrton Senna yang semasa karirnya meraih tiga gelar dunia. (gpu/kny)
"Tidak," jawab Alonso ketika ditanya apakah ia akan membiarkan Vettel melenggang bebas di sisa musim. "Jelas tak mudah melawan Red Bull, namun kami tidak akan menyerah. Kami cukup puas atas hasil kami hari ini."
"Kami ingin bersenang-senang dan menikmati balapan hingga seri Brazil (seri terakhir). Kami memang kembali kehilangan poin namun balapan kali ini berjalan sesuai rencana. Saya yakin kami akan meraih hasil lebih baik di seri-seri berikutnya," pungkas Alonso.
Jika salah satu dari Alonso atau Vettel menjadi juara dunia musim ini, mereka akan menyamai catatan Ayrton Senna yang semasa karirnya meraih tiga gelar dunia. (gpu/kny)
Advertisement
LATEST UPDATE
-
Piala Eropa 23 Maret 2025 13:21
-
Piala Eropa 23 Maret 2025 13:03
-
Otomotif 23 Maret 2025 12:21
-
Otomotif 23 Maret 2025 12:21
-
Otomotif 23 Maret 2025 12:21
-
Bulu Tangkis 23 Maret 2025 12:20
MOST VIEWED
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...