
Bola.net - - Zinedine Zidane adalah representasi sejati sepakbola elegan. Mantan maestro Real Madrid yang sekarang melatih Los Merengues itu pernah memukau para pecinta sepakbola dengan permainan indahnya.
Zidane memperkuat Madrid periode 2001-2006 dan mencetak 37 gol dalam 155 penampilan di La Liga. Tak sedikit dari gol-gol Zidane itu yang tercipta dengan cara indah berkat skill-nya yang di atas rata-rata.
Situs resmi La Liga menampilkan sebuah video berdurasi 2 menit 6 detik untuk mengingatkan kembali tentang kehebatan Zidane dengan permainannya yang elegan. Berikut cuplikannya.
Maestro!
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Spanyol 18 Juli 2017 23:09
-
Liga Spanyol 18 Juli 2017 22:26
-
Liga Eropa Lain 18 Juli 2017 22:07
-
Liga Eropa Lain 18 Juli 2017 21:39
-
Liga Spanyol 18 Juli 2017 15:40
LATEST UPDATE
-
Tim Nasional 21 Maret 2025 07:40
-
Tim Nasional 21 Maret 2025 07:38
-
Tim Nasional 21 Maret 2025 07:35
-
Piala Dunia 21 Maret 2025 07:32
-
Tim Nasional 21 Maret 2025 07:27
-
Tim Nasional 21 Maret 2025 07:18
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...