Yuk Tonton Gol Casemiro yang Selamatkan MU di Markas Chelsea

Yuk Tonton Gol Casemiro yang Selamatkan MU di Markas Chelsea
Duel Chelsea vs Manchester United di Stamford Bridge, Sabtu (22/10/2022) malam WIB. (c) AP Photo

Bola.net - Chelsea berbagi angka dengan Manchester United pada laga pekan ke-13 Premier League 2022-23. Skor sama kuat 1-1 tersaji di Stamford Bridge, Sabtu (22/10/2022) malam hari WIB.

Chelsea unggul lebih dulu lewat sepakan penalti Jorginho ke-87. Beruntung, Manchester United bisa menyamakan kedudukan melalui Casemiro pada masa injury time.

Bagi bolaneters yang ketinggalan menyaksikan pertandingan seru ini, kalian bisa menyaksikan cuplikan pertandingannya di atas.

1 dari 2 halaman

Susunan Pemain

Chelsea: Kepa, Chalobah, Silva, Cucurella (Kovacic 36'), Azpilicueta, Loftus-Cheek (Chukwuemeka 79'), Jorginho, Chilwell, Mount, Aubameyang (Pulisic 74'), Sterling (Broja 79').

Manajer: Graham Potter

Man United: De Gea; Shaw, Martinez, Varane (Lindelof 61'), Dalot, Eriksen (Mctominay 80'), Casemiro, Sancho (Fred 53'), Bruno, Antony, Rashford (Elanga 81').

Manajer: Erik Ten Hag