Bola.net - Manchester City melakukan comeback super saat berhadapan dengan Tottenham pada laga tunda pekan ke-7 Liga Inggris 2022/2023, Jumat (20/1/2023) WIB.
Man City awalnya menutup babak pertama dengan ketertinggalan dua gol dari Tottenham. Dejan Kulusevski (44’) dan Emerson Royal (45’+3) sukses mengoyak jala gawang tuan rumah.
Momen comeback itu terjadi di 45 menit kedua. Man City membalas dengan menggelontor Tottenham dengan empat gol balasan yang dicetak Julian Alvarez (51’), Erling Haaland (53’), dan Riyad Mahrez (63’, 90’+3),
Advertisement
Kemenangan ini penting bagi Man City untuk menjaga persaingan di papan atas. Man City mengoleksi 42 poin dan tertinggal lima angka dari Arsenal di puncak klasemen.
Beda halnya dengan Tottenham yang kini tertahan di peringkat ke-5. 33 poin milik Tottenham kini terpaut lima angka dari Newcastle di posisi empat.
Bolaneters ketinggalan keseruan comeback seru Man City atas Tottenham? Tenang, kalian bisa tonton cuplikannya pada video di atas~
Susunan Pemain
Ceuta (4-3-3): Tomas Mejias; Alain Garcia, Juan Gutierrez, Robin Lafarge, David Alfonso; Aisar; Alberto Reina, Jota; Nito Gonzalez, Rodri, Adri Cuevas.
Pelatih: Jose Juan Romero
Barcelona (4-3-3): Inaki Pena; Hector Bellerin, Eric Garcia, Marcos Alonso, Jordi Alba; Sergi Roberto, Franck Kessie, Pablo Torre; Raphinha, Robert Lewandowski, Ferran Torres.
Pelatih: Xavi Hernandez
Coba Baca yang Ini Juga!
- Apa Alasan Michael Olise Tidak Selebrasi Waktu Cetak Gol ke Gawang MU? Eks Rekan Setimnya Beri Penje
- Hasil Manchester City vs Tottenham: Skor 4-2
- Here We Go! Noni Madueke Segera Jadi Pemain Baru Keenam Chelsea di Januari 2023
- Gercep! Arsenal Raih Kesepakatan Dengan Brighton untuk Transfer Trossard
- Mudryk Zonk, Arsenal Kini Dipastikan Berusaha Datangkan Trossard dari Brighton
- Ini 5 Alasan Performa Liverpool Bapuk Pada Musim 2022/2023: Kena Mental, Lini Tengah Bermasalah
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Inggris 19 Januari 2023 08:53
-
Liga Inggris 19 Januari 2023 05:30
-
Liga Inggris 19 Januari 2023 05:30
Profil Alejandro Garnacho, Wonderkid 18 Tahun Milik Man United!
-
Liga Inggris 19 Januari 2023 04:58
Daftar Lengkap Tim Lolos ke Putaran Keempat Piala FA 2022/2023
-
Liga Inggris 19 Januari 2023 01:00
Jelang Lawan Tottenham, Pep Guardiola Pastikan 3 Pilar Siap Tempur
LATEST UPDATE
-
Piala Eropa 21 Maret 2025 05:41
-
Piala Eropa 21 Maret 2025 05:32
-
Amerika Latin 21 Maret 2025 05:30
-
Tim Nasional 21 Maret 2025 05:29
-
Liga Spanyol 21 Maret 2025 05:24
-
Piala Eropa 21 Maret 2025 05:12
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...