Will Smith Sumringah Rayakan Kemenangan Kolombia

Will Smith Sumringah Rayakan Kemenangan Kolombia
Will Smith. (c) YouTube
Bola.net - Penampilan apik Kolombia di laga 16 besar Piala Dunia 2014 rupanya banyak menarik perhatian kalangan selebritis dunia.

Setelah sebelumnya Rihanna dan Shakira beraksi melalui akun Twitter mereka, kali ini giliran Will Smith yang ikut menunjukkan dukungannya pada tim asuhan Jose Pekerman.

Aktor Holywood yang dikenal dengan beberapa film blockbuster seperti Men in Black dan I Am Legend tersebut tertangkap kamera ikut gembira merayakan sukses Kolombia menembus perempat final Piala Dunia 2014 dengan mengalahkan Uruguay 2-0:



Bagaimana dengan kalian Bolaneters? Adakah di antara kalian yang juga menjadi pendukung Kolombia seperti Smith? [initial]

 (yt/rer)