
Bola.net - BRI Liga 1 2021/2022 akan dimulai dalam waktu dekat. Melihat skuad 18 tim yang akan bersaing, ada beberapa pemain senior yang masih bersaing pada top level. Salah satunya adalah Ismed Sofyan.
Ismed Sofyan kini sudah berusia 41 tahun. Ia bahkan akan menginjakkan umur 42 tahun pada 28 Agustus 2021. Pemain belakang kelahiran Aceh tersebut sudah membela tim Macan Kemayoran sejak 2003. Namun, dirinya sudah memulai karier sepak bolanya sejak di tanah kelahirannya pada 1997.
Ismed Sofyan mungkin tidak akan bermain secara reguler di Persija. Namun, dia masih punya peran yang sangat penting. Pasalnya, Ismed masih tercatat sebagai kapten utama Macan Kemayoran pada musim 2021/2022 ini.
Advertisement
Selain Ismed Sofyan, ada beberapa pemain 'sepuh' lain yang akan berlaga di BRI Liga 1 2021/2022. Siapa saja? Simak pada video di bawah ini ya Bolaneters:
Sumber: Vidio
Baca Ini Juga ya Bolaneters:
- PT LIB Ungkap Hukuman Bagi Pemain yang Langgar Prokes di BRI Liga 1
- Tampil di Laga Pembuka BRI Liga 1, Bali United Targetkan Kemenangan
- Persela Belum Putuskan Nasib Eks Pemain Timnas Indonesia U-16
- Persela Tak Keberatan dengan Persyaratan Vaksinasi Dua Kali
- Pesan Aji Santoso kepada Bonek Jelang Bergulirnya BRI Liga 1
- Pelatih Persela Masih Rahasiakan Calon Pengganti Brian Ferreira
Advertisement
Berita Terkait
-
Bola Indonesia 19 Juli 2021 20:55
19 Tahun Bersama, Ini 2 Musim Terbaik Ismed Sofyan dengan Persija
-
Piala Eropa 10 Juli 2021 16:42
Prediksi Ismed Sofyan: Inggris Juara Euro 2020, Kalahkan Italia 2-1
LATEST UPDATE
-
Tim Nasional 21 Maret 2025 07:40
-
Tim Nasional 21 Maret 2025 07:38
-
Tim Nasional 21 Maret 2025 07:35
-
Piala Dunia 21 Maret 2025 07:32
-
Tim Nasional 21 Maret 2025 07:27
-
Tim Nasional 21 Maret 2025 07:18
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...