
Real Madrid meraih juara La Liga musim ini dengan penuh gaya, melengserkan jawara bertahan yang diyakini sebagai klub terbaik dunia saat ini, serta dihiasi oleh berbagai banyak rekor indah.
Mereka sudah dipastikan menjadi juara dengan gol terbanyak sepanjang sejarah La Liga, juga klub yang paling banyak menang tandang selama semusim La Liga.
Hari ini pun Madrid berhasrat menjadi tim pertama yang bisa mengakhiri sebuah Liga dengan torehan akhir 100 poin, sekaligus untuk mematahkan catatan tertinggi sebelumnya milik sang rival abadi, Barcelona 99 poin di La Liga.
Sebagai bentuk apresiasi kepada prestasi mereka, kami mempersembahkan video-video rangkuman perjalanan Los Blancos jelang ditutupnya tirai kompetisi La Liga 2011-2012 ini, mari kita nikmati bersama.
(yt/lex)
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Spanyol 12 Mei 2012 10:00
-
Liga Champions 12 Mei 2012 04:00
-
Liga Spanyol 11 Mei 2012 20:00
-
Liga Spanyol 11 Mei 2012 15:02
-
Liga Spanyol 11 Mei 2012 14:32
LATEST UPDATE
-
Otomotif 24 Maret 2025 16:52
-
Tim Nasional 24 Maret 2025 16:51
-
Tim Nasional 24 Maret 2025 16:27
-
Basket 24 Maret 2025 16:20
-
Otomotif 24 Maret 2025 16:07
-
Amerika Latin 24 Maret 2025 15:59
MOST VIEWED
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratis yang Bisa Diboyong Arsenal di Musi...
- 3 Pemain yang Bisa Dikorbankan MU untuk Dapatkan J...
- AC Milan Incar Pelatih Italia, Ini 7 Kandidatnya
- 8 Manajer yang Belum Pernah Dikalahkan Mikel Artet...
- 7 Manajer yang Berhasil Bangkit dari Keterpurukan
- 5 Mantan Bomber Tajam MU yang Jadi Pelatih, Adakah...
- Paul Pogba Comeback: 5 Klub yang Bisa Jadi Pelabuh...