
Bola.net - Sebuah kejadian yang cukup unik terjadi dalam lanjutan Major League Soccer (MLS) Amerika Serikat antara New York Red Bulls kontra Toronto FC (27/06). Dalam sebuah kesempatan tendangan bebas di menit ke 72, striker Toronto, Jermain Defoe nampak berebut jatah tendangan bebas dengan rekan setimnya, Gilberto.
Gilberto yang menguasai bola tampak gusar saat Defoe mencoba merebut bola karena ingin maju sebagai eksekutor. Setelah sempat terjadi kontak fisik, Gilberto akhirnya tetap menjadi penendang tendangan bebas.
Eksekusi pemain asal Brasil tersebut ternyata sangat memuaskan dan melahirkan gol cantik yang mengubah kedudukan menjadi 2-1. Defoe nampak dengan fair merayakan gol tersebut bersama Gilberto dan melupakan perselisihan sebelumnya.
Laga tersebut berakhir dengan skor imbang 2-2 setelah Red Bulls mampu menyamakan kedudukan di injury time menit ketiga.[initial]
(yt/mri)
Gilberto yang menguasai bola tampak gusar saat Defoe mencoba merebut bola karena ingin maju sebagai eksekutor. Setelah sempat terjadi kontak fisik, Gilberto akhirnya tetap menjadi penendang tendangan bebas.
Eksekusi pemain asal Brasil tersebut ternyata sangat memuaskan dan melahirkan gol cantik yang mengubah kedudukan menjadi 2-1. Defoe nampak dengan fair merayakan gol tersebut bersama Gilberto dan melupakan perselisihan sebelumnya.
Laga tersebut berakhir dengan skor imbang 2-2 setelah Red Bulls mampu menyamakan kedudukan di injury time menit ketiga.[initial]
Baca Juga
- Video: Fans Soton Memohon Agar Wenger Tak Beli Schneiderlin
- Seniman Jelita Ini Lukis Wajah Messi, Ronaldo, dan Neymar Menggunakan Bola
- Galeri: Wenger Unjuk Kebolehan Sepakbola Pantai di Brasil
- Mengintip Trailer 'MESSI', Dokumenter Keren Perjuangan Lionel Messi
- Kocak! Terinspirasi Suarez, Pelawak Ini Gigit Para Pejalan Kaki
- Trailer Keren Game PES 2015 Telah Dirilis!
- Parodi Pelanggaran Brutal Balotelli Dalam Video Smackdown
- Rayakan Gol, Kiper Pantai Gading Gigit Rumput Lapangan
- Ketika Ratu Belgia Tak Bisa Bedakan Lukaku dan Origi
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Eropa Lain 10 Juni 2014 16:43
-
Liga Eropa Lain 6 Juni 2014 10:48
-
Piala Dunia 4 Juni 2014 18:14
-
Piala Dunia 4 Juni 2014 15:33
-
Liga Inggris 4 Juni 2014 09:08
LATEST UPDATE
-
Liga Inggris 21 Maret 2025 13:31
-
Piala Eropa 21 Maret 2025 13:30
-
Bola Dunia Lainnya 21 Maret 2025 13:16
-
Piala Eropa 21 Maret 2025 13:15
-
Piala Eropa 21 Maret 2025 13:01
-
Tim Nasional 21 Maret 2025 12:57
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...