
Bola.net - - Gelandang Spanyol Isco sukses mempermalukan Marco Verratti dengan melakukan trik nutmeg pada gelandang pengatur serangan timnas Italia tersebut.
Insiden memalukan bagi Verratti tersebut terjadi saat Italia bertandang ke markas Spanyol di Santiago Bernabeu, hari Minggu kemarin. Keduanya bertanding di babak lanjutan kualifikasi Piala Dunia 2018 grup G zona Eropa.
Spanyol sendiri kemudian berhasil menang telak dengan skor 3-0. Isco mencetak dua gol sementara satu gol lainnya disumbangkan Alvaro Morata.
Kemenangan itu membuat pemain Real Madrid itu dipuja-puji. Namun yang membuatnya semakin dikagumi adalah aksinya saat 'membully' Verratti. Ia sukses melakukan nutmeg pada playmaker tersebut.
Simak videonya berikut ini:
Isco bullying Verratti 🔥🔥🔥 pic.twitter.com/CayNscqySB
— Football Stuff (@FootbalIStuff) September 3, 2017
When Isco sent Verratti back to Paris... pic.twitter.com/2Z96Foqybg
— FurnyFootball (@FurnyFootball) September 3, 2017
Verratti sendiri sebelumnya mencoba untuk mengatisipasi pergerakan Isco demi merebut bolanya. Akan tetapi, ternyata ia kalah cerdik dan sigap dari pemain 25 tahun tersebut. Terlihat, setelah terkena trik nutmeg tersebut, Verratti pun langsung terlihat berdiri terpaku, malu dan bahkan tak berusaha untuk mengejar Isco.
Klik Juga:
- Jersey Nomor 10 Chapecoense Untuk Totti
- Bierhoff Santai Tanggapi Aksi Akrobat Berbahaya Hummels
- Putra Kiper Milan Ber-jersey Juve, Apa Yang Kamu Pakai Itu?!
- Berikan Pakaiannya, Gareth Bale Bikin Fansnya Histeris
- Real Madrid (Akhirnya) Dapatkan Trofi La Liga
- Video: Gol Debut Keren Abis Ala Sigurdsson
- Video: Bukti Kecurangan Wasit di Sepak Takraw Putri
- Selebrasi Nyentrik, Bintang Liga Jerman Cedera Setengah Tahun Lebih
- Main di Tim Junior, Wilshere Diusir Wasit
- Bukti Lutut Ibrahimovic Pulih, Tendangi Sansak!
Advertisement
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Eropa Lain 3 September 2017 20:00
-
Liga Eropa Lain 3 September 2017 17:30
Mbappe Gabung PSG karena Ingin Tulis Sejarah di Negaranya Sendiri
-
Liga Champions 2 September 2017 05:44
-
Liga Champions 2 September 2017 02:43
-
Liga Spanyol 1 September 2017 16:10
LATEST UPDATE
-
Piala Dunia 22 Maret 2025 15:10
-
Otomotif 22 Maret 2025 15:08
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 15:05
-
Piala Dunia 22 Maret 2025 14:48
-
Piala Dunia 22 Maret 2025 14:14
-
Piala Dunia 22 Maret 2025 13:45
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...