
Bola.net - Eks bomber Chelsea yang kini membela Besiktas, Demba Ba menjadi pusat perhatian akhir pekan ini setelah mencetak gol dengan cara yang cukup unik. Dalam laga kontra Mersin Idmanyurdu akhir pekan lalu (1/02), pemain asal Senegal ini membobol gawang lawan secara tidak sengaja menggunakan pantat!
Dalam sebuah skema serangan cepat, Ba lolos dari pengawalan lawan dan melepaskan tembakan ke gawang. Sepakan tersebut masih mampu dihalau oleh Nikolay Mihaylov, namun bola muntah membentur pantat Ba, yang tengah terjatuh usai menembak, dan melambung secara aneh masuk ke gawang.
Gol unik ini bermakna penting karena menjadi penentu kemenangan 2-1 yang diraih Besiktas.[initial]
(yt/mri)
Dalam sebuah skema serangan cepat, Ba lolos dari pengawalan lawan dan melepaskan tembakan ke gawang. Sepakan tersebut masih mampu dihalau oleh Nikolay Mihaylov, namun bola muntah membentur pantat Ba, yang tengah terjatuh usai menembak, dan melambung secara aneh masuk ke gawang.
Gol unik ini bermakna penting karena menjadi penentu kemenangan 2-1 yang diraih Besiktas.[initial]
Baca Juga
- Video: Terasing di Belanda, Miyaichi Cetak Gol Cantik
- Video: Menyamar Jadi Gelandangan, Ronaldo Pamer Skill di Jalanan
- Video: Coba Ulur Waktu, Pemain Ini 'Palsukan' Cedera Usai Dikartu Merah
- Video: Girang Dapatkan Jersey Pemain Kesayangan, Fans Ini Menari Kocak
- Video: Lagi, Insiden Gol Hantu Terjadi di Serie A
- Video: Ketika Neymar dan Adriano Berguru Dansa Pada Alves
- Gara-Gara Man City Kalah, Pemuda Ini Timpuk Ibunya Dengan Telur
- Video: Tonjok Wajah Bek Cordoba, Cristiano Ronaldo Lolos Dari Hukuman
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Eropa UEFA 15 Desember 2014 23:14
-
Liga Inggris 15 November 2014 10:08
-
Open Play 3 Oktober 2014 04:24
-
Liga Inggris 29 Agustus 2014 16:46
-
Liga Inggris 29 Agustus 2014 09:34
LATEST UPDATE
-
Piala Dunia 22 Maret 2025 14:14
-
Piala Dunia 22 Maret 2025 13:45
-
Piala Dunia 22 Maret 2025 13:32
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 13:14
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 12:45
-
Liga Inggris 22 Maret 2025 12:17
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...