Video Animasi Beckham & Snoop Dog Menyambut Hari Natal

Video Animasi Beckham & Snoop Dog Menyambut Hari Natal
Beckham & Snoop Dog versi animasi. (c) Daily Mail
Bola.net - Menjelang Natal, beberapa klub bahkan sejumlah bintang lapangan hijau menyiapkan bentuk apresiasi dengan berbagai bentuk.

Berikut ini, perusahaan apparel ternama dunia, Adidas membuat video animasi berdurasi sekitar 4 menit guna menyambut event tahunan tersebut.

Video ini dibintangi oleh mantan pemain Manchester United, David Beckham dan penyanyi rap terkenal, Snoop Dog. Penasaran? Klik video di bawah ini.[initial]

Open Play - 10 Desain Jersey Terbaik di 2012

  (dm/rdt)