Video: Aksi Lincah Neymar Taklukkan Jebakan Laser

Video: Aksi Lincah Neymar Taklukkan Jebakan Laser
Bola.net - Nike kembali merilis video promosional unik yang menampilkan animasi bintang-bintang dunia yang menjadi partner resmi mereka. Yang terbaru, striker Barcelona, Neymar ditampilkan sebagai aktor utama dalam animasi iklan sepatu Nike Hypervenom.

Pada video tersebut, Neymar nampak dengan lincah menggiring bola melewati jebakan laser yang lazim ditampilkan dalam film-film spionase. Laser ini bukan laser biasa, karena bola sepak pun bisa terbelah seandainya terkena laser tersebut.

Simak animasi kelincahan Neymar dalam video berikut.

[initial]

 (nk/mri)