
Bola.net - Persikabo 1973 berhasil unggul lebih dahulu atas Arema FC di babak pertama pertandingan pembuka Piala Menpora 2021. Sosok Ahmad Nufiandi menjadi sosok yang membawa Persikabo unggul atas Arema FC.
Pertandingan yang digelar di Stadio Manahan Solo itu berlangsung seru. Karena kedua tim saling jual beli serangan sejak awal laga.
Di menit 10, Persikabo 1973 sukses membuka keunggulan. Ahmad Nufiandi sukses memanfaatkan bola liar sehingga Persikabo unggul 1-0 atas Arema FC.
Advertisement
Penasaran bagaimana gol yang tercipa? Yuk intip di bawah ini.
Baca Juga:
- Iwan Bule dan Zainudin Amali Buka Piala Menpora dengan Pidato Penuh Semangat
- Ketat! Begini Protokol Kesehatan untuk Masuk Stadion Manahan Solo di Pembukaan Piala Menpora
- Prediksi Piala Menpora 2021: PSIS Semarang vs Barito Putera 21 Maret 2021
- Jadwal Lengkap Fase Grup Piala Menpora 2021: Siaran Langsung di Indosiar dan Vidio
Advertisement
Berita Terkait
-
Bola Indonesia 18 Maret 2021 20:43
-
Bola Indonesia 18 Maret 2021 20:36
Arema FC Banyak Berbenah Jelang Berlaga di Piala Menpora 2021
-
Bola Indonesia 18 Maret 2021 20:34
LATEST UPDATE
-
Bulu Tangkis 22 Maret 2025 23:39
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 23:16
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 23:02
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 22:55
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 22:34
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 22:19
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...