
Bola.net - Penyerang Al Nasr, Ibrahima Toure, mungkin layak disebut sebagai pemain yang mendapat kartu atas pelanggaran paling aneh tahun ini.
Pemain berusia 29 tahun tersebut mendapat kartu dari wasit yang memimpin pertandingan melawan Al Sharjah, lantaran ia melakukan gerakan serupa kayang, alias berdiri dengan bertumpu pada kedua tangannya, di tengah-tengah pertandingan .
Hingga kini masih belum jelas apa alasan Toure melakukan aksi aneh tersebut, namun Bolaneters bisa melihatnya sendiri dalam video yang ada di bawah ini.
Bagaimana menurut kalian? Berikan komentar di kolom yang sudah tersedia. [initial]
Advertisement
Berita Terkait
-
Bolatainment 2 Februari 2015 17:41
-
Liga Spanyol 2 Februari 2015 15:09
-
Liga Inggris 2 Februari 2015 14:51
-
Liga Spanyol 2 Februari 2015 14:34
-
Bolatainment 2 Februari 2015 12:37
Gaduh Saat Bercinta, Buffon dan Sang Kekasih Diprotes Tetangga!
LATEST UPDATE
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 13:14
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 12:45
-
Liga Inggris 22 Maret 2025 12:17
-
Piala Eropa 22 Maret 2025 12:01
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 11:55
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 11:46
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...