Under Armour Beri Spurs Jersey Ketiga

Under Armour Beri Spurs Jersey Ketiga
Under Armour beri Spurs jersey ketiga
Bola.net - Under Armour akhirnya mengkonfirmasi bahwa mereka punya kostum ketiga untuk diberikan pada Tottenham Hotspur untuk musim 2012-2013 ini.

Jersey alternatif bagi klub London ini bercorak kombinasi abu-abu dan hitam. Kemudian sentuhan warna kuning sebagai pemanisnya.

Pabrikan apparel asal Amerika Serikat tersebut juga menyediakan kostum ketiga bagi kiper. Balutan warna kuning dipersiapkan untuk para kiper The Lily Whites.



 (ffo/lex)