Tonton Aksi Marc Marquez Ikuti Kejuaraan Enduro yang Ekstrim

Tonton Aksi Marc Marquez Ikuti Kejuaraan Enduro yang Ekstrim
Marc dan Alex Marquez (c) Marca

Bola.net - - Akhir pekan lalu, pebalap Repsol Honda MotoGP, Marc Marquez turun di kejuaraan Enduro del Segre. Dalam kejuaraan off-road ini, Marquez pun menghadapi medan yang cukup ekstrim, berbeda dengan MotoGP yang digelar di sirkuit aspal.

Dalam kejuaraan ini, Marquez pun didampingi oleh kawannya Jose Luis Martinez, dan juga sang adik yang merupakan pebalap Estrella Galicia 0,0 Marc VDS Moto2, Alex Marquez. Tonton aksinya berikut yuk, Bolaneters.