Tiga Jersey Deportivo La Coruna Untuk Musim 2013/14

Tiga Jersey Deportivo La Coruna Untuk Musim 2013/14
Deportivo Lacoruna
Bola.net - Deportivo La Coruna menjadi tim asal La Liga pertama yang mengkonfirmasi desain seragam mereka untuk musim depan, musim 2013-2014.

Sekali pun belum tentu mereka bertahan di kasta tertingi, namun mereka telah menyiapkan tiga desain jersey untuk mengarungi musim depan.

Mereka masih disponsori oleh Lotto, jersey Home Super Depor masih tetap garis-garis Biru Putih, jersey away garis-garis gradasi warna Ungu sedangkan jersey alternatif atau jersey ketiga berwarna Kuning dengan garis kecil horisontal berwarna Biru Gelap. (ffo/lex)
1 dari 6 halaman

Home Jersey

Home Jersey

Jersey Home Superdepor masih tetap garis-garis Biru Putih.

3 dari 6 halaman

Third Jersey

Third Jersey

Jersey alternatif atau jersey ketiga berwarna Kuning dengan garis kecil horisontal berwarna Biru Gelap.

5 dari 6 halaman

Sketsa Jersey Away

Sketsa Jersey Away

6 dari 6 halaman

Sketsa Jersey Ketiga

Sketsa Jersey Ketiga