
Bola.net - Sebagai pecinta sepak bola, nama Zinedine Zidane pasti sama sekali tidak asing. Ia adalah legenda dan salah satu maestro olah bola, berbagai prestasi pun sudah ia torehkan termasuk menjuarai Piala Dunia 1998 dan Piala Eropa 2000 bersama Prancis.
Meski kini ia sudah berprofesi sebagai pelatih, dalam beberapa tahun mendatang kita akan menyaksikan Zidane-zidane yang lain. Zizou memiliki empat putera yang kesemuanya mewarisi kemampuan sang ayah.
Yang pertama adalah Enzo Zidane (19) si gelandang serang yang bermain di Real Madrid Castilla, lalu Luca Zidane (16) yang posisinya kiper dan membela Real Madrid U-16. Yang ketiga adalah Theo Zidane (11), posisinya striker dan berada di Real Madrid U-12. Terakhir ialah Eliaz Zidane (7), juga gelandang serang yang saat ini membela Real Madrid U-8.
Dalam satu pertandingan melawan Espanyol, Minggu (28/12) waktu setempat di sebuah turnamen kelompok usia, Theo yang mengenakan jersey Real Madrid nomor 10 mencetak dua gol. Salah satunya menunjukkan skill dalam mengecoh lawan yang diakhiri dengan tendangan kaki kiri terukur.
[initial]
(101/dct)
Meski kini ia sudah berprofesi sebagai pelatih, dalam beberapa tahun mendatang kita akan menyaksikan Zidane-zidane yang lain. Zizou memiliki empat putera yang kesemuanya mewarisi kemampuan sang ayah.
Yang pertama adalah Enzo Zidane (19) si gelandang serang yang bermain di Real Madrid Castilla, lalu Luca Zidane (16) yang posisinya kiper dan membela Real Madrid U-16. Yang ketiga adalah Theo Zidane (11), posisinya striker dan berada di Real Madrid U-12. Terakhir ialah Eliaz Zidane (7), juga gelandang serang yang saat ini membela Real Madrid U-8.
Dalam satu pertandingan melawan Espanyol, Minggu (28/12) waktu setempat di sebuah turnamen kelompok usia, Theo yang mengenakan jersey Real Madrid nomor 10 mencetak dua gol. Salah satunya menunjukkan skill dalam mengecoh lawan yang diakhiri dengan tendangan kaki kiri terukur.
[initial]
Yang seru di Open Play
- Neymar 'Bajak' Mobil, Robinho Pura-pura Cedera
- Artwork Keren Para Jagoan No. 7 Manchester United
- Wujudkan Mimpi Bocah Penggemarnya, David Luiz Menangis
- Katalog Kado Natal Klub-klub Premier League
- Suka dan Duka Iker Casillas 2014
- Terjang Adik Sendiri, Pemain Ekuador Ini Dikartu Merah
- Pamer Pantat Usai Cetak Gol, Pemain Ini Diusir Wasit
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Italia 28 Desember 2014 20:29
-
Bola Dunia Lainnya 28 Desember 2014 20:07
-
Bola Dunia Lainnya 28 Desember 2014 19:00
-
Liga Italia 28 Desember 2014 17:16
Diburu United, Strootman Justru Impikan Barca dan Real Madrid
-
Liga Inggris 28 Desember 2014 13:57
LATEST UPDATE
-
Piala Dunia 21 Maret 2025 23:59
-
Asia 21 Maret 2025 23:58
-
Liga Inggris 21 Maret 2025 23:55
-
Piala Eropa 21 Maret 2025 23:46
-
Liga Inggris 21 Maret 2025 23:21
-
Piala Eropa 21 Maret 2025 23:04
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...