Skuat MU Wujudkan Mimpi Bocah-bocah Beruntung Ini

Skuat MU Wujudkan Mimpi Bocah-bocah Beruntung Ini
Louis van Gaal menemui para fans Setan Merah (c) MUFC
- Sebagai salah satu klub tersukses di dunia, wajar jika Manchester United memiliki basis suporter terkuat di seantero Britania Raya dan Republik Irlandia.


Baru-baru ini para bocah pendukung Setan Merah paling beruntung di Britania Raya dan Irlandia mendapat kesempatan untuk mengunjungi markas latihan tim di Carrington.


Mereka pun berhasil bertemu dengan para anggota skuat United, mulai dari kapten Wayne Rooney, Michael Carrick, Jesse Lingard, Ashley Young, Ander Herrera, hingga manajer Louis van Gaal.


Berikut video selengkapnya.




Bagaimana menurut Bolaneters? [initial]


 (mufc/pra)