Piala Dunia Domba, Brasil Menyerah Dari Kolombia

Piala Dunia Domba, Brasil Menyerah Dari Kolombia
Domba berjersey Kolombia (c) Big Lead
Bola.net - Dikenal sebagai raksasa di dunia sepakbola, Brasil secara mengejutkan harus takluk 3-4 dari tetangganya, Kolombia di ajang Piala Dunia 2014.

Namun tunggu dulu, kekalahan ini rupanya hanya terjadi di event Piala Dunia Domba 2014 yang digelar di Nobsa, sebuah kota kecil di Kolombia sebagai bagian dari perayaan Hari Poncho.

Pemilik domba mengaku membutuhkan waktu dua minggu untuk membuat hewan tersebut mahir menendang bola.

Penasaran seperti apa aksi domba-domba ini? Berikut foto-foto dan video selengkapnya.

Apakah Bolaneters ada yang tertarik membuat event yang sama? [initial]

 (img/pra)
5 dari 10 halaman

Piala Dunia Domba 2014

Piala Dunia Domba 2014

6 dari 10 halaman

Piala Dunia Domba 2014

Piala Dunia Domba 2014

7 dari 10 halaman

Piala Dunia Domba 2014

Piala Dunia Domba 2014

8 dari 10 halaman

Piala Dunia Domba 2014

Piala Dunia Domba 2014

9 dari 10 halaman

Piala Dunia Domba 2014

Piala Dunia Domba 2014

10 dari 10 halaman

Video

" title="Video" alt="Video" width="688" height="430"/>