Pesona Melati Daeva Oktavianti, Pebulu Tangkis Cantik Juara Denmark Open 2019

Pesona Melati Daeva Oktavianti, Pebulu Tangkis Cantik Juara Denmark Open 2019
Melati Daeva Oktavianti (c) PBSI

Bola.net - Ganda campuran Indonesia, Praveen Jordan/Melati Daeva Oktavianti, sukses menjuarai Denmark Open 2019, Minggu (20/10/2019) malam WIB.

Di partai puncak, Praveen/Melati mengalahkan ganda China peringkat dua dunia, Wang Yi Lyu/Huang Dong Ping dalam permainan tiga gim, 21-18, 18-21, 21-19.

Gelar ini merupakan gelar pertama bagi Praveen/Melati usai 1,5 tahun berpasangan. Kini permainan mereka kian kompak, dan terbukti lewat hasil yang ia torehkan di Denmark Terbuka 2019.

Melansir Bola.com, berikut 7 potret Melati Daeva Oktavianti yang saat ia tidak berlaga di lapangan dan terlihat cantik.

6 dari 7 halaman

Usai Liliyana Natsir pensiun, belum ada ganda campuran Indonesia yang tampil memukau. Bahkan dalam ajang Denmark Open 2019 Tontowi Ahmad/Winny Oktavina Kandow langsung tersingkir pada babak pertama.