Pemain Ini Cetak Gol Scorpion Kick ala Ibra di Arena Futsal

Pemain Ini Cetak Gol Scorpion Kick ala Ibra di Arena Futsal
Aksi Marcio dengan tendangan lob backheel (c) YouTube
Bola.net - Bintang PSG, Zlatan Ibrahimovic terkenal dengan gol-gol akrobatiknya yang jamak disebut dengan scorpion kick. Namun ternyata bukan hanya Ibra yang mampu melakukannya.

Baru-baru ini gol gol tendangan lob menggunakan tumit lahir dari arena futsal, tepatnya lewat kaki pemain Marechal Rondon, Marcio di liga futsal profesional Brasil.

Penasaran seperti apa gol cantik dari Marcio ini? Berikut video selengkapnya.



Bagaimana menurut Bolaneters, cantik bukan? [initial]

 (yt/pra)