Parade Meme Pemecatan Rudi Garcia

Parade Meme Pemecatan Rudi Garcia
(c) Twitter
- Pelatih Rudi Garcia akhirnya dipecat oleh AS Roma. Dari Italia, sejumlah meme pun bermunculan.


Salah satunya adalah di bawah ini. Foto Garcia dengan sang kekasih Francesca Brienza mendapatkan sedikit polesan. Wajah Garcia diganti dengan wajah Luciano Spalletti, orang yang bakal menggantikannya di Roma.



Simak meme lainnya di halaman-halaman berikut. (twi/gia)

2 dari 6 halaman

Karam

Karam

Kapal Roma mulai karam.
4 dari 6 halaman

Menangis Bersama

Menangis Bersama

Jadi poster film komedi tahun 1984 berjudul Non ci resta che piangere (Tak ada yang bisa dilakukan kecuali menangis).
5 dari 6 halaman

Keluar Roma

Keluar Roma

Rudi Garcia meninggalkan kota Roma.
6 dari 6 halaman

Garcia-Benitez

Garcia-Benitez

AS Roma akan melawan Real Madrid di fase knockout Liga Champions. Namun, kedua tim sama-sama sudah memecat pelatihnya. Sebelum Garcia dilengserkan Roma, Madrid telah terlebih dahulu mendepak Rafael Benitez dan menggantinya dengan Zinedine Zidane.