Neymar Tunjukkan Sihirnya di Sesi Latihan Terbuka Barca

Neymar Tunjukkan Sihirnya di Sesi Latihan Terbuka Barca
Neymar. (c) YouTube
Bola.net - Neymar jelas merupakan salah satu pemain paling bertalenta yang dimiliki oleh Barcelona. Pemain Brasil itu hanya butuh waktu 10 menit untuk menunjukkan kemampuan luar biasanya, dalam sesi latihan terbuka yang digelar klub belum lama ini.

Ia mampu mencetak empat gol dan hampir saja membuat satu gol indah ketika ia melewatkan bola tipis di atas mistar gawang.

Penasaran melihat aksi terbaru Neymar? Bolaneters yang tertarik bisa melihatnya sendiri dalam video yang ada di bawah ini:



Jangan lupa berikan komentar kalian di kolom yang sudah tersedia Bolaneters. [initial]

 (yt/rer)