Nekat Masuk Lapangan, Fans Ini Cium Aguero

Nekat Masuk Lapangan, Fans Ini Cium Aguero
Sergio Aguero. (c) AFP
Bola.net - Duel Manchester City vs Newcastle (17/8) menjadi salah satu laga perdana Premier League yang diwarnai oleh kejadian masuknya seorang suporter ke dalam lapangan.

Tak lama usai tim asuhan Manuel Pellegrini dipastikan menang 2-0, salah seorang fans The Citizens nekat masuk ke dalam lapangan St James Park untuk memeluk sang idola, Sergio Aguero.

Selain memeluk, ia juga mendaratkan ciuman pada striker Argentina itu dan mencoba untuk meminta jersey yang ia kenakan, seperti yang terlihat di video di bawah ini:



Jangan lupa berikan komentar kalian di kolom yang sudah tersedia. [initial]

 (vin/rer)