Milan Pun Jadi Korban Overhead Golazo Pinilla

Milan Pun Jadi Korban Overhead Golazo Pinilla
Mauricio Pinilla (c) AFP
- Mauricio Pinilla kerap mencetak golazo alias gol indah, biasanya dengan tendangan overhead. AC Milan pun menjadi salah satu korbannya.


Milan takluk 1-2 di kandang Atalanta pada giornata 31 Serie A 2015/16, Minggu (03/4). Pinilla menyumbang satu gol untuk Atalanta, sebuah gol yang mengagumkan.






Milan sempat unggul melalui penalti Luiz Adriano pada menit 5, tapi Pinilla menyamakan kedudukan dengan overhead golazo-nya di menit 44. Gol kemenangan Atalanta dicetak Alejandro Gomez menit 62. [initial]


 (bola/gia)