Messi Hancurkan Bayern, Meme-meme Bertebaran

Messi Hancurkan Bayern, Meme-meme Bertebaran
Lionel Messi memperdaya Jerome Boateng (c) TV
Bola.net - Dini hari tadi Barcelona berhasil mengalahkan Bayern Munich dengan skor 3-0 dalam laga leg pertama semi final Liga Champions di Camp Nou.

Mega bintang Barca, Lionel Messi menjadi sorota utama di laga tersebut berkat dua gol dan satu assist yang diciptakannya. Selain itu aksi individunya saat mempermalukan Jerome Boateng juga membuat dunia sepak bola gempar.

Tak pelak muncullah meme-meme lucu dan unik yang bertebaran di dunia maya. Bolaneters bisa saksikan meme-meme pilihan yang memperlihatkan kedigdayaan Barcelona atas Bayern Munich di laga tadi.  (tf/jrc)
5 dari 12 halaman

Messi vs Bayern Munich 5

Messi vs Bayern Munich 5

Sebelum laga, Manuel Neuer sempat mengatakan kalau dirinya tahu cara menghentikan Messi. Ia juga berniat menunjukkan siapa bos diantara mereka berdua.
6 dari 12 halaman

Messi vs Bayern Munich 6

Messi vs Bayern Munich 6

Kemenangan itu manis, namun pembalasan jauh lebih manis.
7 dari 12 halaman

Messi vs Bayern Munich 7

Messi vs Bayern Munich 7

Messi dianggap melihat para pemain bertahan Bayern Munich seperti cone untuk latihan.
8 dari 12 halaman

Messi vs Bayern Munich 8

Messi vs Bayern Munich 8

James Milner dan Jerome Boateng mengalami nasib yang sama, sama-sama dipermalukan oleh Lionel Messi.
9 dari 12 halaman

Messi vs Bayern Munich 9

Messi vs Bayern Munich 9

10 dari 12 halaman

Messi vs Bayern Munich 10

Messi vs Bayern Munich 10

Messi dibantu oleh Iker Casillas saat memperdaya Boateng.
11 dari 12 halaman

Messi vs Bayern Munich 11

Messi vs Bayern Munich 11

Boateng terjatuh bukan karena Messi, melainkan ditembak oleh sniper.
12 dari 12 halaman

Messi vs Bayern Munich 12

Messi vs Bayern Munich 12

Selepas laga ada seseorang yang iseng mengganti biodata Jerome Boateng di Wikipedia. Dikatakan kalau sang pemain sudah meninggal di tanggal yang sama dengan laga dini hari tadi dan tempat Boateng menghembuskan nafas terakhir adalah Camp Nou.