Messi Asyik Main Skuter Bareng Sang Anak

Messi Asyik Main Skuter Bareng Sang Anak
Lionel Messi (c) AFP
Bola.net - Lionel Messi belum lama ini memanfaatkan waktu luang yang ia miliki untuk bermain bersama dengan sang anak, Thiago, dan anjing peliharaan mereka - Toby.

Bintang Barcelona itu terlihat gembira, dalam video yang menunjukkan kebersamaannya dengan sang buah hati. Messi rupanya asyik mengajak Thiago dan Toby bermain dengan menggunakan skuter.

Bolaneters bisa melihat sendiri aksi Messi tersebut dalam cuplikan yang ada di bawah ini:



Jangan lupa berikan komentar kalian di kolom yang sudah tersedia. [initial]

 (yt/rer)