Menganggur, Balotelli Latihan Gunakan Botol

Menganggur, Balotelli Latihan Gunakan Botol
Mario Balotelli. (c) YouTube.
Bola.net - Mario Balotelli jelas punya lebih banyak waktu luang, mengingat ia tak sering diturunkan Liverpool di beberapa pertandingan belakangan ini.

Striker Italia itu lantas memiliki ide untuk melakukan latihan unik belum lama ini. Dengan menggunakan botol plastik, Balotelli memutuskan untuk mengasah akurasi tembakannya di kediamannya sendiri.

Mampukah Balotelli melakukannya? Bolaneters bisa temukan jawabannya dalam video yang diunggah sang pemain di akun Instagram-nya, seperti yang terlihat di bawah ini:



Jangan lupa berikan komentar kalian di kolom yang sudah tersedia. [initial]

  (yt/rer)