Menang, Ancelotti Marah-marah dan Semprot Wasit

Menang, Ancelotti Marah-marah dan Semprot Wasit
Carlo Ancelotti (c) AFP
Bola.net - Tidak biasanya kita melihat Carlo Ancelotti menunjukkan kemarahannya di atas lapangan. Namun hal tersebut terjadi ketika ia memimpin Real Madrid di laga melawan Rayo Vallecano dini hari tadi.

Sang manajer rupanya marah terhadap kepemimpinan wasit Melero Lopez. Begitu sang pengadil meniup peluit tanda laga berakhir, Ancelotti langsung mengungkapkan kekesalannya.

Rupanya sang manajer tidak terima dengan fakta bahwa  mendapat kartu kuning usai dianggap melakukan diving dan tidak menerima penalti, usai dilanggar oleh Antonio Amaya.Cristiano Ronaldo



Bagaimana menurut kalian Bolaneters? Berikan komentar di kolom yang sudah tersedia. [initial]

 (yt/rer)