Media Inggris Rilis Trailer Chelsea vs Liverpool Versi Halloween

Media Inggris Rilis Trailer Chelsea vs Liverpool Versi Halloween
Jurgen Klopp (c) BT Sport
- dan akan saling jumpa di laga lanjutan Premier League pada 31 Oktober mendatang, atau bertepatan dengan hari Halloween.


Dalam rangka menyambut hari yang kerap dirayakan penduduk di beberapa belahan dunia dengan berpakaian hantu tersebut, BT Sport lantas merilis trailer pertandingan antara The Blues dan The Reds dalam versi halloween.


Penasaran melihat seperti apa jadinya? Kalian bisa melihatnya di bawah ini:




Jangan lupa berikan komentar kalian di kolom yang sudah tersedia. [initial]


 (yt/rer)