Mascherano Jadi Korban Terbaru Jurus Nutmeg Messi

Mascherano Jadi Korban Terbaru Jurus Nutmeg Messi
Lionel Messi (c) AFP
- Megabintang , Lionel Messi semakin menahbiskan dirinya sebagai raja nutmeg alias melewatkan bola di antara kedua kaki lawannya.


Belakangan ini Messi seringkali melakukan trik ini kepada rekan setimnya di sesi latihan. Setelah beberapa waktu lalu Luiz Suarez, kini giliran Javier Mascherano yang harus dibuat malu usai kena jurus nutmeg La Pulga.


Berikut video selengkapnya.




Seperti yang terlihat dalam video tersebut, usai jurus nutmeg khasnya sukses mengelabui Mascherano, Messi tertawa kecil mengejek sang kompatriotnya tersebut.


Hmm, ada-ada saja ya, Bolaneters. [initial]


 (yt/pra)