
Bola.net - Liverpool akhirnya secara resmi merilis jersey home anyar mereka untuk musim 2014-2015 mendatang pada hari Kamis (10/04) petang kemarin.
Acara peluncuran jersey tersebut dilangsungkan di pusat kota Liverpool. Empat penggawa The Reds, Philippe Coutinho, Jordan Henderson, Simon Mignolet dan Kolo Toure hadir di acara itu sekaligus mengenakan jersey baru tersebut.
Jersey yang dibuat oleh perusahaan apparel asal Amerika Serikat, Warrior tersebut, terinspirasi oleh jersey The Reds pada tahun 1960an.
Kapten Liverpool, Steven Gerrard, memuji jersey anyar timnya tersebut. "Saya merasa sangat bangga ketika mengenakan jersey Liverpool," akunya.
"Jersey ini terasa sangat klasik dan membuat saya teringat para pemain hebat yang dulu bermain bagi tim ini," serunya. [initial]
(lfc/war/dim)
Acara peluncuran jersey tersebut dilangsungkan di pusat kota Liverpool. Empat penggawa The Reds, Philippe Coutinho, Jordan Henderson, Simon Mignolet dan Kolo Toure hadir di acara itu sekaligus mengenakan jersey baru tersebut.
Jersey yang dibuat oleh perusahaan apparel asal Amerika Serikat, Warrior tersebut, terinspirasi oleh jersey The Reds pada tahun 1960an.
Kapten Liverpool, Steven Gerrard, memuji jersey anyar timnya tersebut. "Saya merasa sangat bangga ketika mengenakan jersey Liverpool," akunya.
"Jersey ini terasa sangat klasik dan membuat saya teringat para pemain hebat yang dulu bermain bagi tim ini," serunya. [initial]
Baca Juga:
- Inikah Jersey Home Liverpool Musim 2014-15?
- Warrior Rilis Trailer Jersey Liverpool 2014-15
- Hart: City Siap Hadapi Liverpool
- Carra: Chelsea Tendang PSG, Liverpool Beruntung
- Owen: Hati Saya Berkata Liverpool Akan Juara
- Dalglish: Liverpool Juara Atau Hadapi Kekecewaan
- Evans: Gerarrd Pantas Raih Gelar Premier League
- 'Brendan Rodgers Harus Menangi Gelar Manager of the Year'
1 dari 6 halaman
Jersey Home
2 dari 6 halaman
Jersey Utama Kiper
3 dari 6 halaman
Jersey Home Saat diperkenalkan
4 dari 6 halaman
Detail Jersey Home
5 dari 6 halaman
Luis Suarez
6 dari 6 halaman
Steven Gerrard
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Inggris 10 April 2014 23:47
-
Open Play 10 April 2014 23:20
-
Bolatainment 10 April 2014 22:26
United Kalah, Suporter Ini Minta Welbeck Diganti Dengan Pemain Junior MU
-
Liga Inggris 10 April 2014 21:24
-
Liga Inggris 10 April 2014 21:22
LATEST UPDATE
-
Tim Nasional 21 Maret 2025 08:01
-
Tim Nasional 21 Maret 2025 07:40
-
Tim Nasional 21 Maret 2025 07:38
-
Tim Nasional 21 Maret 2025 07:35
-
Piala Dunia 21 Maret 2025 07:32
-
Tim Nasional 21 Maret 2025 07:27
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...