Libur Natal di Brasil, Neymar Naik Panggung dan Berdendang

Libur Natal di Brasil, Neymar Naik Panggung dan Berdendang
Neymar (c) AFP
- nampaknya sangat menikmati momen liburan Natal kali ini. Bomber itu memilih pulang ke negaranya, Brasil, seperti yang ia lakukan di tahun-tahun sebelumnya.


Namun ada yang berbeda kali ini. Neymar memilih datang ke konser penyanyi lokal Brasil yang juga sahabat karibnya, di malam Natal.


Thiaguinho pun mengajak Neymar untuk naik ke atas panggung dan ikut bernyanyi. Penasaran seperti apa aksi Neymar saat bernyanyi di depan ribuan penonton? Berikut video selengkapnya.




Bagaimana menurut Bolaneters? [initial]


 (yt/pra)