
Bola.net - - Timnas Indonesia U-19 menelan kekalahan tipis saat melawan Qatar U-19 di lanjutan Piala AFC U-19 dengan skor 5-6. Meskipun kalah, sosok Todd Rivaldo Ferre telah berhasil mencuri perhatian seisi stadion Utama Gelora Bung Karno, Jakarta, Minggu (21/10) kemarin.
Turun sebagai pemain pengganti, pemain asal Persipura tersebut mampu menjadi aktor dalam upaya Indonesia mengejar ketertinggalan. Dari sempat tertinggal 1-6, Indonesia akhirnya mampu mengakhiri laga dengan skor 5-6 di mana tiga gol di antaranya dicetak oleh Todd Rivaldo.
Total lima gol Timnas Indonesia U-19 tercipta melalui hattrick Todd Rivaldo dan masing-masing satu gol dari Lutfi Kamal dan Saddil Ramdani. Sedangkan enam gol Qatar disarangkan Abdulrasheed Umaru (tiga gol), Hashim Ali (dua gol), dan Mohammed Al Bayati.
Advertisement
Kekalahan ini membuat posisi Timnas Indonesia U-19 merosot ke peringkat ketiga klasemen sementara Grup dengan mengoleksi tiga poin. Posisi puncak ditempati Uni Emirat Arab (6 poin) dan Qatar yang unggul head to head (produktivitas gol) dari Timnas Indonesia U-19.
Penasaran dengan tiga gol Todd Rivaldo ke gawang Qatar? Berikut cuplikannya:
Timnas Indonesia U-19 akan menghadapi pertandingan penentu saat dengan melawan Uni Emirat Arab. Beberapa skenario pun bermunculan untuk Indonesia bila ingin melaju ke babak perempat final.
Advertisement
Berita Terkait
-
Tim Nasional 21 Oktober 2018 23:23
-
Tim Nasional 21 Oktober 2018 21:12
-
Tim Nasional 19 Oktober 2018 22:14
Piala Asia U-19: Indra Sjafri Menaruh Perhatian Terhadap Seluruh Pemain Qatar
-
Tim Nasional 19 Oktober 2018 22:02
-
Bola Indonesia 19 Oktober 2018 10:52
Penilaian Berbeda Indra Sjafri Pada Egy Maulana dan Witan Sulaiman
LATEST UPDATE
-
Tim Nasional 21 Maret 2025 07:35
-
Piala Dunia 21 Maret 2025 07:32
-
Tim Nasional 21 Maret 2025 07:27
-
Tim Nasional 21 Maret 2025 07:18
-
Tim Nasional 21 Maret 2025 07:11
-
Piala Dunia 21 Maret 2025 07:03
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...