Konferensi Pers Juara Zidane 'Diinvasi' Lima Pemainnya

Konferensi Pers Juara Zidane 'Diinvasi' Lima Pemainnya
(c) La Liga

Bola.net - - Real Madrid menang 2-0 di kandang Malaga pada jornada terakhir La Liga 2016/17, Senin (22/5). Kemenangan ini memastikan pasukan Zinedine Zidane finis sebagai juara dengan keunggulan tiga poin atas .

Zidane lalu menemui para awak media setelah laga. Di tengah-tengah konferensi pers tersebut, Zidane mendapatkan sebuah kejutan.

Lima pemain Madrid, termasuk Marcelo dan Alvaro Morata, 'menginvasi' konferensi pers Zidane. Mereka berselebrasi dan mengguyur sang pelatih dengan sampanye.

Diakhiri pelukan dengan Marcelo, Zidane lalu meneruskan konferensi persnya.

Real Madrid, campeones de La Liga 2016/17.