
- Sebuah momen menarik tersaji pada pertandingan pembuka Premier League musim ini antara Hull City berhadapan dengan Leicester City. Pada pertandingan itu dua pemain Hull City yaitu Adama Diomande dan Abel Hernandez sukses mencetak gol yang mirip dengan gol kartun sepakbola legendaris, Captain Tsubasa.
Gol tersebut tercipta satu menit jelang babak pertama berakhir. Pada saat itu Kasper Schmeichel mencoba menghalau bola hasil tandukkan salah satu pemain Hull City, bola malah jatuh di dekat Diomande dan keduanya langsung melompat dan mencetak gol melalui tendangan salto seperti tayangan di bawah ini.
Jika Bolaneters cermati, gol kombinasi kedua pemain ini mirip dengan beberapa gol yang sering terjadi di serial kartun Captain Tsubasa seperti gambar di bawah ini
Bagaimana pendapat kalian Bolaneters? Keren bukan? (ytb/dub)
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Spanyol 12 Agustus 2016 23:41
-
Liga Inggris 12 Agustus 2016 23:25
-
Liga Inggris 12 Agustus 2016 23:10
Bournemouth Tak Akan Biarkan Ibrahimovic Berulah di Lapangan
-
Liga Inggris 12 Agustus 2016 22:49
-
Liga Inggris 12 Agustus 2016 22:48
LATEST UPDATE
-
Liga Inggris 22 Maret 2025 12:17
-
Piala Eropa 22 Maret 2025 12:01
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 11:55
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 11:46
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 11:35
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 11:21
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...