Kemenangan Juventus Atas Madrid di Mata Dunia

Kemenangan Juventus Atas Madrid di Mata Dunia
Juventus 2, Real Madrid 1 (c) UEFA.com
Bola.net - Juventus menang 2-1 saat menjamu juara bertahan Real Madrid di leg pertama semifinal Liga Champions 2014/15, Rabu (06/5). Juventus pun mengantongi keunggulan tipis sebagai modal untuk dibawa ke Santiago Bernabeu pekan depan.

Juventus membuka keunggulan melalui gol cepat eks Madrid Alvaro Morata di menit 8. Madrid sempat menyamakan kedudukan lewat Cristiano Ronaldo pada menit 27, tapi Juventus keluar sebagai pemenang berkat gol Carlos Tevez menit 58 yang tercipta dari titik 12 pas.

Beragam reaksi ditunjukkan oleh media-media terkemuka dunia terhadap hasil ini. Berikut beberapa di antaranya. (bola/gia)
3 dari 12 halaman

Daily Mail

Daily Mail

Tevez tempatkan Real dalam masalah dan Juve selangkah lebih dekat menuju final Liga Champions seiring kemenangan atas Ronaldo dkk.
5 dari 12 halaman

AS

AS

Madrid dipaksa menyerah.
6 dari 12 halaman

UEFA.com

UEFA.com

Tevez beri Juventus keunggulan.
7 dari 12 halaman

FIFA.com

FIFA.com

Penalti Tevez bawa Juve atasi Madrid.
8 dari 12 halaman

Mundo Deportivo

Mundo Deportivo

Juventus di depan.
9 dari 12 halaman

Sport

Sport

Juventus kejutkan Real Madrid dengan ledakan di babak eliminasi.
10 dari 12 halaman

Sky Sports

Sky Sports

Penalti Carlos Tevez menangkan Juve di leg pertama.
11 dari 12 halaman

La Gazzetta dello Sport

La Gazzetta dello Sport

Juve tanpa batas.