
Bola.net - Piala Dunia sudah di depan mata. Seluruh tim yang akan berangkat ke Brasil sudah sedikit banyak sudah 'mengintip' turnamen akbar empat tahunan tersebut.
Seluruh tim pun sudah mengetahui lawan-lawan yang akan mereka hadapi di fase grup. Sedikit banyak, seluruh tim sudah berat atau ringannya tugas mereka di Brasil nanti.
Tapi bukan hanya para peserta yang bersemangat. Para pecinta sepakbola pun seperti sudah tak sabar menyaksikan pesta sepakbola terbesar di dunia itu.
Yang terbaru, salah satu bentuk antisipasi fans untuk menyambut Piala Dunia adalah dengan membuat gambar anjing-anjing lucu dalam jersey peserta Piala Dunia. Anjing-anjing itu merupakan anjing khas negara masing-masing.
Berikut adalah beberapa gambarnya. (bv/hsw)
Seluruh tim pun sudah mengetahui lawan-lawan yang akan mereka hadapi di fase grup. Sedikit banyak, seluruh tim sudah berat atau ringannya tugas mereka di Brasil nanti.
Tapi bukan hanya para peserta yang bersemangat. Para pecinta sepakbola pun seperti sudah tak sabar menyaksikan pesta sepakbola terbesar di dunia itu.
Yang terbaru, salah satu bentuk antisipasi fans untuk menyambut Piala Dunia adalah dengan membuat gambar anjing-anjing lucu dalam jersey peserta Piala Dunia. Anjing-anjing itu merupakan anjing khas negara masing-masing.
Berikut adalah beberapa gambarnya. (bv/hsw)
1 dari 16 halaman
Dogo Argentino (Argentina)
2 dari 16 halaman
German Shepherd (Jerman)
3 dari 16 halaman
Akita (Jepang)
4 dari 16 halaman
Siberian Husky (Rusia)
5 dari 16 halaman
Berger Blanc (Swiss)
6 dari 16 halaman
Chihuahua (Meksiko)
7 dari 16 halaman
Dalmatians (Kroasia)
8 dari 16 halaman
Bulldog (Inggris)
9 dari 16 halaman
Staffordshire Terrier (Amerika Serikat)
10 dari 16 halaman
Cane Corso (Italia)
11 dari 16 halaman
Bulldog (Prancis)
12 dari 16 halaman
Kelpie (Australia)
13 dari 16 halaman
Galgo Español (Spanyol)
14 dari 16 halaman
Fila Brasileiro (Brasil)
15 dari 16 halaman
Kooikerhondje (Belanda)
16 dari 16 halaman
Belgian Sheperd (Belgia)
Advertisement
Berita Terkait
-
Piala Dunia 28 Februari 2014 19:54
-
Piala Dunia 28 Februari 2014 19:06
-
Piala Dunia 28 Februari 2014 14:25
-
Piala Dunia 28 Februari 2014 14:25
-
Liga Spanyol 28 Februari 2014 10:51
LATEST UPDATE
-
Piala Dunia 25 Maret 2025 08:15
-
Liga Italia 25 Maret 2025 08:13
-
Liga Italia 25 Maret 2025 08:05
-
Liga Italia 25 Maret 2025 07:49
-
Liga Italia 25 Maret 2025 07:40
-
Tim Nasional 25 Maret 2025 07:02
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratis yang Bisa Diboyong Arsenal di Musi...
- 3 Pemain yang Bisa Dikorbankan MU untuk Dapatkan J...
- AC Milan Incar Pelatih Italia, Ini 7 Kandidatnya
- 8 Manajer yang Belum Pernah Dikalahkan Mikel Artet...
- 7 Manajer yang Berhasil Bangkit dari Keterpurukan
- 5 Mantan Bomber Tajam MU yang Jadi Pelatih, Adakah...
- Paul Pogba Comeback: 5 Klub yang Bisa Jadi Pelabuh...