Jersey Special: Porto Edisi 120 Tahun

Jersey Special: Porto Edisi 120 Tahun
Porto 120 Tahun
Bola.net - Tahun ini FC Porto klub asal Portugal akan tepat berulang tahun yang ke-120 sejak berdiri, dan untuk menandai momen istimewa ini mereka akan meluncurkan jersey spesial.

Porto memperkenalkan jersey berwarna putih berhiaskan warna kebesaran mereka biru, plus sentuhan gold. Badge khusus peringatan 120 tahun ada di bagian lengan kiri. (tds/lex)
2 dari 2 halaman

dipakai di pra musim

dipakai di pra musim