Jajal Baseball, Neymar Ternyata Payah

Jajal Baseball, Neymar Ternyata Payah
Neymar di markas New York Mets (c) AFP
- boleh jadi salah satu pesepakbola terbaik di dunia untuk saat ini, namun bukan berarti ia serba bisa dalam segala olahraga atau permainan.


Hal tersebut terbukti kala bintang itu berlibur ke New York baru-baru ini. Di kota berjuluk Big Apple tersebut, Neymar mendapat kesempatan untuk menjajal olahraga baseball di kandang New York Mets.


Sayangnya Neymar bisa dibilang payah dalam olahraga ini. Pemain asal Brasil itu tak bisa melakukan tugasnya dengan baik kala bertindak sebagai pemukul.


Berikut video selengkapnya.




Meski demikian, dengan usaha keras, ayunan pukulan Neymar akhirnya sukses mengenai bola.




Well, lebih baik tetap berkonsentrasi ke sepakbola ya, Neymar. [initial]


 (tw/pra)