Italia Menang, Buffon Lakukan Selebrasi Nyentrik

Italia Menang, Buffon Lakukan Selebrasi Nyentrik
Gianluigi Buffon (c) FIGC
- Gianluigi Buffon merayakan kemenangan Italia dengan skor 2-0 atas dengan berlari sepanjang lapangan, memanjat mistar gawang, sebelum berayun dan akhirnya jatuh.


Kiper lantas mengatakan usai laga bahwa ia dibuat sedikit kesakitan dengan aksinya tersebut, meski tidak terlihat demikian ketika ia melakukannya di atas lapangan.


Italia sendiri meraih tiga poin perdana mereka di Grup E lewat gol yang dibuat oleh Emanuele Giaccherini dan Graziano Pelle.


Simak aksi nyentrik Buffon dalam video yang ada di bawah ini:




Bagaimana menurut kalian Bolaneters? [initial]


 (yt/rer)